Click here for Myspace Layouts

Kamis, 26 Mei 2011

Puisi

Guru
Karya : Valentika F. S.

Guruku…
Kau adalah pelita dalam hidupku
Yang selalu menyinari hari-hariku
Aku akan berbakti padamu

     Guruku…
     Kini kau telah banyak makan garam
     Dan meski harus menyeberangi lautan
     Itu rela kau lakukan
     Demi ilmu yang akan kau bagikan

Guruku…
Meski kini kau telah ditelan bumi
Hilang dalam pandangan
Tapi jasamu akan selalu kukenang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar